Astaga! Tempat Tidur Pasien Covid-19 Di Wisma Atlet Terisi Mencapai 80,68%

RS Darurat Penanganan Covid-19 Wisma Atlet/ist
RS Darurat Penanganan Covid-19 Wisma Atlet/ist

Jakarta, Gempita.co – Warga DKI Jakarta Perlu waspada, karena pasien Covid-19 yang dirawat di Rumah Sakit Darurat (RSD) Wisma Atlet, Kemayoran, Jakarta, masih terus meningkat setiap harinya.

Data per hari ini, Minggu (13/6/2021), pasien yang dirawat di Wisma Atlet mencapai 4.836 orang.

Bacaan Lainnya
Gempita Bali Transport

Dikutip detik.com, berdasarkan data dari Koordinator Humas RSD COVID-19 Wisma Atlet Letkol TNI AL M Arifin, persentase bed terpakai di Wisma Atlet per hari ini pukul 06.00 WIB mencapai 80.68%.

Berikut data selengkapnya:

Jumlah bed: 5.994

Jumlah pasien: 4.836

Sisa bed: 1.158

Persentase bed terpakai: 80.68%

Persentase sisa bed: 19.32%.

Sumber: RRI.co.id

 

Pos terkait

Iklan Layanan Masyarakat Kemenkumham Bali