Jakarta, Gempita.co – Nilai tukar mata uang rupiah loyo melawan dolar Amerika Serikat (AS) selama pekan ini. Padahal ada banyak sentimen positif dari dalam negeri.
Akhir pekan rupiah ditutup melemah 12 poin atau 0,08 persen ke Rp 14.232 per dolar AS. Sementara itu, indeks dolar AS terpantau menguat 0,178 poin atau 0,19 persen ke 95,72.
Pergerakan rupiah berlawanan arah dengan pasar saham, di mana IHSG berhasil mencatatkan rekor tertinggi di level 6.270.
Sumber: berbagai sumber