Subuh Tadi, Gunung Anak Krakatau Kembali Bergolak

Gempita.co – Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) mencatat erupsi Gunung Anak Krakatau,
terjadi pada Selasa (28/3/2023) pukul 04.12 WIB.

Tinggi kolom letusan mencapai 800 meter di atas puncak.

Bacaan Lainnya
Gempita Bali Transport

Erupsi juga terekam melalui seismograf dengan amplitudo maksimum 60 milimeter dan durasi 145 detik.

Kolom abu teramati cukup tebal menuju ke arah timur laut. Karena itu masyarakat sekitar diminta untuk tidak mendekat Gunung Anak Krakatau dalam radius 5 kilometer dari kawah.

*Berbagai Sumber

Kemenkumham Bali

Pos terkait

Iklan Layanan Masyarakat Kemenkumham Bali