Begini Kondisi Terakhir Pulau Utama Tonga Usai Dilanda Stunami

Sydney, Gempita.co- Kerusakan besar dilaporkan terjadi di sepanjang pantai barat pulau utama Tonga pada Selasa (18/1) menyusul erupsi gunung berapi dan tsunami.

Komisi Tinggi Selandia Baru melaporkan kerusakan di sepanjang pantai barat Tongatapu, pulau utama di Tonga yang memiliki banyak resor wisata, dan tepi laut ibu kota Nuku’alofa.

Bacaan Lainnya
Gempita Bali Transport

Kepulauan di Pasifik Selatan itu sebagian besar masih terisolasi dari dunia luar sejak erupsi Hunga-Tonga-Hunga-Ha’apai, pulau vulkanik tanpa penghuni, memutus kabel komunikasi bawah laut.

Lapisan abu tebal menutupi seluruh pulau, kata Komisi.

Mereka menambahkan bahwa pihaknya tengah bekerja memulihkan komunikasi dengan pulau-pulau yang lebih kecil sebagai “prioritas”.

Kemenkumham Bali

Pos terkait

Iklan Layanan Masyarakat Kemenkumham Bali