Berikut Sebaran 5.280 Kasus Baru COVID-19 23 Mei

Ilustrasi/Shutterstock.com

Gempita.co – Pemerintah melaporkan data kasus virus Corona (COVID-19) di Tanah Air per hari ini

Kasus baru positif Corona berjumlah 5.280, sedangkan kasus sembuh bertambah 3.550 dan kasus meninggal dunia bertambah 123.

Bacaan Lainnya

Data baru kasus COVID-19 ini disampaikan pada Minggu (23/5/2021). Data penanganan pandemi Corona ini diperbarui setiap hari per pukul 12.00 WIB.

Total positif Corona di Indonesia menjadi 1.755.220 kasus. Kemudian, total kasus sembuh dari Corona mencapai 1.633.045. Sedangkan total kasus meninggal akibat Corona hingga hari ini 49.328 kasus.

Daerah yang hari ini melaporkan penambahan kasus baru terbanyak adalah Provinsi Jawa Barat. Sedangkan daerah dengan kasus sembuh tertinggi juga ada di Jawa Barat.

Berikut ini sebaran 5.280 kasus baru COVID-19 pada 23 Mei:

1. Jawa Barat: 970
2. DKI Jakarta: 867
3. Riau: 592
4. Sumatera Barat: 381
5. Jawa Tengah: 360
6. Jawa Timur: 228
7. Kepulauan Riau: 215
8. Sumatera Selatan: 194
9. Bangka Belitung: 183
10. DI Yogyakarta: 152
11. Kalimantan Barat: 118
12. Aceh: 104
13. Lampung: 104
14. Kalimantan Timur: 103
15. Kalimantan Tengah: 96
16. Sumatera Utara: 84
17. Kalimantan Selatan: 73
18. Bengkulu: 70
19. Bali: 68
20. Jambi: 55

21. Nusa Tenggara Timur: 50
22. Kalimantan Utara: 46
23. Sulawesi Selatan: 41
24. Banten: 36
25. Nusa Tenggara Barat: 26
26. Papua Barat: 24
27. Sulawesi Tengah: 12
28. Maluku Utara: 9
29. Sulawesi Utara: 8
30. Gorontalo: 5
31. Maluku: 5
32. Sulawesi Tenggara: 1
33. Sulawesi Barat: 0
34. Papua: 0

Berikut sebaran 3.550 kasus pasien sembuh dari Corona:

1. Jawa Barat: 713
2. DKI Jakarta: 340
3. Riau: 513
4. Sumatera Barat: 181
5. Jawa Tengah: 256
6. Jawa Timur: 200
7. Kepulauan Riau: 25
8. Sumatera Selatan: 101
9. Bangka Belitung: 133
10. DI Yogyakarta: 185
11. Kalimantan Barat: 104
12. Aceh: 93
13. Lampung: 29
14. Kalimantan Timur: 70
15. Kalimantan Tengah: 2
16. Sumatera Utara: 68
17. Kalimantan Selatan: 61
18. Bengkulu: 51
19. Bali: 52
20. Jambi: 70

21. Nusa Tenggara Timur: 119
22. Kalimantan Utara: 10
23. Sulawesi Selatan: 30
24. Banten: 52
25. Nusa Tenggara Barat: 0
26. Papua Barat: 10
27. Sulawesi Tengah: 14
28. Maluku Utara: 0
29. Sulawesi Utara: 28
30. Gorontalo: 0
31. Maluku: 34
32. Sulawesi Tenggara: 3
33. Sulawesi Barat: 3
34. Papua: 0

Pos terkait