Ida Dayak Makin Viral Pengobatan Alternatif, Pakar Ortopedi dan Traumatologi Bilang Begini!

Gempita.co – Beredar video fenomena pengobatan alternatif yang memperlihatkan Ida Dayak berhasil meluruskan tangan yang bengkok, stroke hingga patah tulang.

Menanggapi hal tersebut, Ketua Dewan Pakar Perhimpunan Dokter Spesialis Ortopedi dan Traumatologi Indonesia (PABOI) Prof Dr dr Ferdiansyah, SpOT(K) menjelaskan terkait fenomena tersebut. Warga masih banyak berobat ke alternatif salah satu alasannya adalah karena jumlah dokter ortopedi yang masih terbatas di Indonesia.

Bacaan Lainnya
Gempita Bali Transport

“Sekarang jumlah ortopedi itu ada 1.400-an, 1.500an lah. Belum banyak sih memang kalau kita bandingkan dengan jumlah penduduk. Salah satu penyebab adalah kurangnya rasio antara jumlah dokter dan pasien,” kata dr Ferdiansyah dalam konferensi pers, Rabu (5/4/2023), dikutip detikcom.

 

 

Pos terkait

Iklan Layanan Masyarakat Kemenkumham Bali