Polsek Pademangan Monitoring Wisuda XXXI Drive Thrue Universitas Bunda Mulia

Gempita
Gempita.co berita terkini hari ini

Jakarta, Gempita.co – Polsek Pademangan monitoring Wisuda XXXI Drive Thrue Universitas Bunda Mulia (UBM), Kamis (30/9/2021) di Jl. Lodan Raya Kel. Ancol Kec. Pademangan Jakarta Utara.

Wisuda UBM berlangsung sejak pukul 8.00 WIB diikuti 850 Peserta, direncanakan dibagi dalam waktu 3 hari.

Bacaan Lainnya

Pihak UBM tetap menerapkan prokes secara ketat guna memutus mata rantai penyebaran virus covid 19 di wilayah Kec. Pademangan.

Seperti menyediakan alat pendukung prokes, diantaranya tempat cuci tangan, hand sanitaizer, pengukur suhu tubuh dan team protokol kesehatan.

Pukul 09.00 WIB dilakukan penyematan wisuda mahasiswa dan mahasiswi UBM Drive Thrue sesion pertama secara bergantian dilakukan secara prokes serta masing – masing peserta diberi waktu kurang lebih 2 menit, setelah penyematan wisuda team prokes menghimbau untuk langsung meninggalkan lokasi ( sesuai registrasi sebanyak 105 mahasiswa dan mahasiswi untuk sesion pertama )

Pukul 12.00 WIB istirahat, dilanjutkan pukul 13.00 WIB hingga selesai, dan pelaksanaan sesation II tetap dilakukan secara protokol kesehatan.

Pos terkait