Tambah 54.000 Orang, Ini 10 Provinsi Penambahan Terbanyak

Workers wearing protective suits walk past the graves of COVID-19 victims at the Nossa Senhora Aparecida cemetery, in Manaus, Brazil, on February 25, 2021. - Brazil surpassed 250,000 deaths due to COVID-19. (Photo by MICHAEL DANTAS / AFP)

Gempita.co- Pemerintah kembali memutakhirkan data kasus terkonfirmasi positif virus korona (Covid-19) di Indonesia. Jumlah positif Covid-19 bertambah 54.000 kasus, sehingga totalnya menjadi 2.780.803 orang, Jumat (16/7/2021).

Data tersebut terhitung hingga pukul 12.00 WIB. Jumlah ini merupakan hasil tracing melalui pemeriksaan spesimen yang dilakukan dengan metode real time polymerase chain reaction (PCR) dan tes cepat molekuler (TCM).

Berikut 10 provinsi dengan penambahan kasus terbanyak:

1. DKI Jakarta 12.415 kasus

2. Jawa Barat 10730 kasus

3. Jawa Timur 7832 kasus

4. Jawa Tengah 4.188 kasus

5. Banten 3.680 kasus

6. Kalimantan Timur 1.724 kasus

7. Yogyakarta 1.661 kasus

8. Sumatera Barat 1.006 kasus

9. Sumatera Utara 937 kasus

10. Bali 885 kasus

 

Pos terkait